Pages

Monday, June 25, 2012

"Korupedia.org" Ensiklopedia Korupsi Indonesia

Katanya sie Indonesia negara yang udah masuk jajaran elit negara - negara terkorup... Bahkan sekarang telah dibuat sebuah web yang memuat berbagai macam pernak - pernik korupsi...

Tuesday, June 5, 2012

Cerpen

HUJAN

Hujan turun dengan sangat derasnya. Angin bertiup cukup kencang. Matahari tergelincirlah sudah di ufuk barat. Hari pun semakin sore. Angin yang bertiup makin kencang, menambah dinginnya sore yang hujan kali ini.
“Brrr…. Dingin sekali badanku iki…,” ucapku sambil sedikit menggigil.
Aku terjebak di aula sekolah...

Manajemen Stress


Bersahabat dengan Stres
(WIJI SUTANTO)

Dinamika serta lika-liku kehidupan seseorang sangatlah beragam. Adakalanya lurus dan mulus tanpa masalah, namun juga tak jarang seseorang dihadapkan pada suatu permasalahan salah satunya stres. Keadaan psikis yang tertekan oleh suatu masalah dan tidak bisa menghadapinya dinamakan stres.

Puisi

 BENIH

Pernah kusemai sebuah benih
benih jutaan rasa hati
Entah itu kusebut apa,
sulit aku mengungkapnya

Geguritan


Kanggo Urip , nganggo urip
(kagem biyung...^_^)
Nate mbeset sajrone pikir
sepira rekasane ngonceki kulite bawana
kaya kang dilakoni biyung..

Persatuan INDONESIA


Persatuan Indonesia
Kita mendirikan suatu negara “semua untuk semua”. Kebangsaan Indonesia. Kebangsaan Indonesia yang bulat! Bukan kebangsaan Jawa, bukan kebangsaan Sumatera, bukan kebangsaan Borneo, Sulawesi, atau lain-lain, tetapi kebangsaan Indonesia, yang bersama-sama menjadi dasar suatu nationale staat”
(Bung Karno, 1 Juni 1945)